VISI 

“Menjadikan Sekolah Berstandar Industri, Berdedikasi Tinggi, Berdaya Saing Berbudaya Lingkungan,  yang Bertaqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa”.

 MISI 

  1. Meningkatkan mutu standar kompetensi lulusan yang siap kerja, berjiwa kewirausahaan dan dapat menghasilkan produk/ jasa kreatif inovatif
  2. Mengembangkan sistem pembelajaran dan informasi pendidikan berbasis IT
  3. Mengoptimalkan peserta didik dalam upaya penguatan literasi, pendidikan karakter dan berbudaya lingkungan
  4. Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan
  5. Mengoptimalkan peran Bursa Kerja Khusus (BKK) melalui kerja sama dalam rangka menyalurkan tamatan ke Industri skala nasional
  6. Mengoptimalkan pengelolaan sarana dan prasarana sekolah secara profesional dengan menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001-2008
  7. Optimalisasi fungsi Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP-P1) sebagai pusat pendidikan (training centre)

 

MOTTO :  MENDIDIK, MENGAJAR DAN MENGHANTAR